Harga 3 pensil dan 2 buku adalah Rp4.000, sedangkan harga 2 pensil dan 5 buku sejenis adalah Rp7.250. Harga 3 pensil dan 12 buku adalah...?
Matematika
Yuka21
Pertanyaan
Harga 3 pensil dan 2 buku adalah Rp4.000, sedangkan harga 2 pensil dan 5 buku sejenis adalah Rp7.250. Harga 3 pensil dan 12 buku adalah...?
2 Jawaban
-
1. Jawaban inggridtyaa
sistem persamaan linier dua variabel :)2. Jawaban patriciaaje
misal pensil adalah X dan buku adalah Y
3X+2Y = 4000
2X+5Y = 7250
lalu di subtitusikan menjadi
(6X+4Y = 8000) - (6X+15Y = 21.750)
= -11Y = -13.750
= Y = 1250
3X + 2 x 1250 = 4000
3X = 4000-2500
3X = 1500
X = 500
jadi 3X+12Y = 1500+15000 = 16500Pertanyaan Lainnya