Matematika

Pertanyaan

keliling sebuah persegi 96 cm luas persegi tersebut adalah..

1 Jawaban

  • Keliling persegi = 4 x s

    jika k = 96 cm
    maka
    K = 4 x s
    96 = 4 x s
    s=96/4
    s=24 cm
    panjang sisinya 24 cm
    maka luasnya s²= 24²= 576 cm²

Pertanyaan Lainnya