Jelaskan pengertian a.pegunungan b.dataran tinggi c.dataran rendah d.pantai e.laut f.sungai
IPS
girindrataruna
Pertanyaan
Jelaskan pengertian
a.pegunungan
b.dataran tinggi
c.dataran rendah
d.pantai
e.laut
f.sungai
a.pegunungan
b.dataran tinggi
c.dataran rendah
d.pantai
e.laut
f.sungai
2 Jawaban
-
1. Jawaban Shaltzyuu
A. Pegunungan: sebuah dataran yang menjulang lebih tinggi dari sekelilingnya
B. Daratan tinggi: dataran yang terletak pada ketinggian di atas 700 m dpl. Dataran tinggi terbentuk sebagai hasil erosi dan sedimentasi.
C. Daratan rendah: hamparan luas tanah dengan tingkat ketinggian yang di ukur dari permukaan laut adalah relatif rendah (sampai dengan 200 m dpl)
D. Pantai: sebuah bentuk geografis yang terdiri dari pasir, dan terdapat di daerah pesisir laut.
E. Laut: kumpulan air asin yang sangat banyak dan luas di permukaan bumi
F. Sungai: aliran air yang besar dan memanjang yang mengalir secara terus- menerus dari hulu (sumber) menuju hilir ( muara). -
2. Jawaban raditya1976
A. Pegunungan: wilayah yang lebih tinggi dari daerah sekitarnya dengan ketinggian lebih dari 1.000 meter di atas permukaan laut
B. Dataran tinggi: wilayah daratan yang memiliki ketinggian 200-600 meter di atas permukaan laut
C. Dataran rendah: wilayah daratan yang memiliki ketinggian 0-200 meter di atas permukaan laut
D. Pantai: wilayah perbatasan antara daratan dan lautan
E. Laut: kumpulan air asin yang mengenanggi sebagian besar Permukaan bumi dan memisahkan daratan (pulau atau benua) yang satu dengan lainya
F. Sungai: aliran air yang berada di daratan, mengqlir dari wilayah hulu di dataran tinggi hingga ke hilir (muara) di wilayah dataran rendah
Maaf kali salah ya