Geografi

Pertanyaan

Pola aliran sungai di daerah topografi yg mempunyai struktur patahan adalah..

A.pola dendritik
B.pola trellis
C.pola radial
D.pola rektangular
E.pola anular

1 Jawaban

  • Pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur patahan adalah pola rektangular.

    Pembahasan

    Hallo kawan kawan semuanya  

    Kira kira teman teman brainly masih semangat belajar materi geografi ga yaa ? Kalo masing semangat belajar, yuk kita sama sama belajar materi geografi. Lihat pembahasan dibawah ini ya guyss

    Pola aliran sungai terbagi menjadi 7 bagian yaitu

    1.Pola dendritik adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur dataran.

    2.Pola pinnate adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur lereng curam.

    3.Pola trellis adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur lipatan.

    4.Pola rektangular adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur patahan.

    5.Pola radial sentrifugal adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang mempunyai struktur pada puncak gunung.  

    6.Pola radial sentripetal adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang terletak pada lembah atau cekungan.

    7.Pola anular adalah pola aliran sungai di daerah topografi yang terletak pada dome terkikis.

    Mungkin sedikit pembahasan dari saya, semoga dapat bermanfaat.

    Pelajari Lebih Lanjut:

    Adik-adik semua masih kepingin belajar materi geografi kan? Yuk adik-adik cek link di bawah ini yaa!!! Semoga dapat membantu adik-adik dalam belajar dan semoga membantu ya  

    1.Kajian tentang pola aliran sungai, cek link berikut ini yaa https://brainly.co.id/tugas/10680637

    2.Kajian tentang sungai yang kondisi airnya permanen,cek link berikut ini ya https://brainly.co.id/tugas/22763014

    3. Kajian tentang perbedaan hulu dan hilir, cek link berikut ini ya https://brainly.co.id/tugas/2693510?source=aid23717376

    Detail Jawaban

    Kelas: 12

    Mapel: Geografi

    Bab : Bab 1 - Ilmu Geografi

    Kode : 10.8.2001

    Kata Kunci: pola sungai, pola rektangular, pola dendritik

    Gambar lampiran jawaban a1m
    Gambar lampiran jawaban a1m
    Gambar lampiran jawaban a1m
    Gambar lampiran jawaban a1m

Pertanyaan Lainnya