Kimia

Pertanyaan

10 ml Hck 1m di encerkandengan cara d tambahkan air shingga volume larutan nya menjadi 1 liter brapakah molaritas nya?

1 Jawaban

  • Materi : Pengenceran
    Kelas : 10

    Diketahui :
    M awal = 1 M
    V awal HCl = 10 mL
    V akhir HCl = 1 L = 1000 mL

    Ditanya :
    M akhir = ...?

    Jawab :
    V awal × M awal = V akhir × M akhir
    M akhir = V awal × M awal / V akhir
    M akhir = 10 mL × 1 M / 1000 mL
    M akhir = 0,01 M

Pertanyaan Lainnya