Akuntansi

Pertanyaan

Buatlah contoh soal jurnal penyesuaian beserta jawabannya

1 Jawaban

  • Berdasarkan neraca saldo Bulan Desember diketahui akun Perlengkapan Kantor disisi debet sebesar Rp 10.300.000,00 . Pada tanggal 31 Desember, setelah dihitung nilai Perlengkapan Kantor adalah Rp 7.200.000,00.
    Maka jurnal penyesuaiannya adalah:

    31/12
    (D) Beban Perlengkapan Kantor Rp 3.100.000,00
    (C) Perlengkapan Kantor Rp 3.100.000,00

Pertanyaan Lainnya