Matematika

Pertanyaan

sebuah kubus dengan luas alas 625 cm2, hitunglah : a. panjang rusuk, dan b. luas seluruh permukaan

1 Jawaban

  • a. panjang rusuk = 25 cm

    b. luas seluruh permukaan = 3.750 cm^2

    Kubus merupakan bangun ruang yang memiliki 6 buah sisi. Setiap sisi nya berbentuk persegi. Dan panjang setiap sisinya atau rusuknya sama.

    Diketahui : L alas (persegi) = 625 cm^2

    Ditanya :

    a. panjang rusuk

    b. luas seluruh permukaan

    Dijawab :

    L persegi = 625

    s x s = 625

    s = √625

    s = 25 cm

    Luas permukaan kubus

    = 6 x s x s

    = 6 x 25 x 25

    = 3.750 cm^2

    Pelajari lebih lanjut mengenai materi kubus pada :

    • brainly.co.id/tugas/19358501
    • brainly.co.id/tugas/23080595
    • brainly.co.id/tugas/231319

    Detail Jawaban :

    Mapel : Matematika

    Kelas : 5

    Materi : Bab 4 - Volume Kubus dan Balok

    Kode Kategorisasi : 5.2.4

    Kata Kunci : Volume kubus, luas permukaan kubus. panjang rusuk, panjang sisi.

    #TingkatkanPrestasimu

    #backtoschool2020

Pertanyaan Lainnya