Doni pergi kesekolah menggunakan sepeda yang diameter roda 0,35 meter . Dari rumah kesekolah roda berputar 4.000 kali . jika pi = 22/7 , maka jarak antara rumah
Matematika
wita85
Pertanyaan
Doni pergi kesekolah menggunakan sepeda yang diameter roda 0,35 meter . Dari rumah kesekolah roda berputar 4.000 kali . jika pi = 22/7 , maka jarak antara rumah dan sekolah adalah ...m
2 Jawaban
-
1. Jawaban MazQun
jarak tempuh
22/7 x 0,35 x 4.000
4.400 m persegi -
2. Jawaban FrostDirt
0.35 m = 35 cm
Keliling: π x d
22/7 x 35 = 110 cm
Berputar 4000 kali
110 x 4000 = 440,000 cm
440,000 cm = 4,400 m