8. sebuah benda massa 2 kg bergerak pada suatu permukaan licin dengan kecepatan 2 m/s. beberapa saat kemudian benda itu bergerak dengan kecepatan 5ms-1 (pangkat
Matematika
aysilaashalina
Pertanyaan
8. sebuah benda massa 2 kg bergerak pada suatu permukaan licin dengan kecepatan 2 m/s. beberapa saat kemudian benda itu bergerak dengan kecepatan 5ms-1 (pangkat negatif satu). usaha yang dikerjakan pada benda selama selang waktu tersebut adalah...
9. perenang bermassa 50 kg terjun bebas dari ketinggian 11,26 m. percepatan gravitasi yang dialami perenang 10 m/s². energi kinetic perenang setelah bergerak selama 0,8 sekon sebesar ....
9. perenang bermassa 50 kg terjun bebas dari ketinggian 11,26 m. percepatan gravitasi yang dialami perenang 10 m/s². energi kinetic perenang setelah bergerak selama 0,8 sekon sebesar ....
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Nomor 8
-----------
Diketahui :
massa, m = 2 kg
Kecepatan awal, Vo = 2 m/s
kecepatan akhir, V = 5 m/s
Tanya :
Usaha, W = ___?
Jawab :
W = ΔEk
W = Ek - Eko
W = 1/2.m.V² - 1/2.m.Vo²
W = 1/2.2.5² - 1/2.2.2²
W = 25 - 4
W = 21 Joule
Nomor 9
----------
Diketahui :
massa, m = 50 kg
terjun bebas, Vo = 0
ketinggian, h = 11,26 meter
percepatan gravitasi, g = 10 m/s²
waktu, t = 0,8 sekon
Tanya :
energi kenetik, Ek = ___?
Jawab :
Step-1
---------
Cari dulu kecepatan saat terjun t = 0,8 sekon, V = ___?
Gunakan rumus GLBB tanpa Jarak, s
V = Vo + g.t
V = 0 + 10. 0,8
V = 8 m/s
Step - 2
----------
Ek = 1/2. m.V²
Ek = 1/2. 50. (8)²
Ek = 25. 64
Ek = 1600 Joule
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
)|(
FZA