PPKn

Pertanyaan

bagan pemerintahan kabupaten beserta fungsinya

1 Jawaban

  • a.Bupati
    Mengajukan rancangan peraturan daerah (perda).Menetapkan peraturan daerah yang telah mendapat persetujuan bersama DPRD.Menyusun dan mengajukan rancangan peraturan daerah tentang APBD kepada DPRD untuk dibahas dan ditetapkan bersama.Mengupayakan terlaksananya kewajiban daerah.Mewakili daerahnya di dalam dan di luar pengadilan, dapat menunjuk kuasa hukum untuk mewakili sesuai dengan peraturan perundang - undangan.Melaksanakan tugas dan wewenang lain sesuai dengan peraturan perundang - undangan
    b. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
    Dewan Perwakilan Rakyat Daerah merupakan lembaga perwakilan rakyat daerah dan berkedudukan sebagai unsur penyelenggara pemerintahan daerah.Dalam menjalankan tugasnya, DPRD disebut sebagai lembaga legislatif. DPRD kabupaten/kota mempunyai tugas mengawasi jalannya pemerintahan di kabupaten/ kota. Selain DPRD juga bertugas untuk membuat peraturan daerah dan menetapkan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBD).
    C.Polisi Pamong Praja
    Tugas polisi pamong praja adalah memelihara ketenteraman dan ketertiban umum serta merupakan penegak peraturan daerah.
    maaf klo salah

Pertanyaan Lainnya