Fisika

Pertanyaan

balok bermassa 100 g di beri gaya 200N selama 1/10 detik. tentukan impuls yang bekerja pada balok

1 Jawaban

  • m = 100 g = 0,1 kg
    F = 200 N
    Δt = 1/10 s

    I = F Δt
    I = 200 × 1/10
    I = 20 Ns

    ~maaf kalo salah :)~

Pertanyaan Lainnya