pada pelemparan dua dadu peluang munculnya jumlah mata dadu kurang dari 11 adalah a.1/12 b.1/6 c.5/6 d.11/12 Tolong di jawab y soalnya buat hari kamis bsk pliss
Matematika
monica185
Pertanyaan
pada pelemparan dua dadu peluang munculnya jumlah mata dadu kurang dari 11 adalah
a.1/12
b.1/6
c.5/6
d.11/12
Tolong di jawab y soalnya buat hari kamis bsk pliss
a.1/12
b.1/6
c.5/6
d.11/12
Tolong di jawab y soalnya buat hari kamis bsk pliss
1 Jawaban
-
1. Jawaban ADWIC
Yang mungkin keluar pada pelemparan dua dadu=
(1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6)
(2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6)
(3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6)
(4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (4,5) (4,6)
(5,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5) (5,6)
(6,1) (6,2) (6,3) (6,4) (6,5) (6,6)
Jumlahnya=36
jumlah mata dadu yang jumlahnya kurang dari 11=
1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6)
(2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6)
(3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6)
(4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (4,5) (4,6)
(5,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5)
(6,1) (6,2) (6,3) (6,4)
jumlahnya=33
Peluangnya
= 33/36
= 11/12 (D)
Semoga bisa membantu ^_^