Matematika

Pertanyaan

keliling sebuah persegi panjang 72 cm sedangkan panjangnya 4 cm lebih dari lebarnya. luas persegi panjang tersebut adalah ... . caranya juga

2 Jawaban

  • 320 cm2
    panjang 20cm lebar 16cm
    jadi luasnya 20 x 16 =320 cm2
  • K= 72 cm
    p = 4+x
    l = x

    K = 2 (p + l)
       = 2 (4+x + x)
       = 2 (4 + 2x)
       = 8 + 4x
    72 = 8 + 4x
    72 - 8 = 4x
    64 / 4 = x
    16 = x

    L = p x l
      = (4+16) x 16
      = 20 x 16
      = 320 cm2

Pertanyaan Lainnya