Matematika

Pertanyaan

hasil pengamatan sbb brkt 16,13,7,10,13,11,8,16,10. tentukan
a.jangkauan
b.median
c.kuartil bawah dan kuartil atas
d.rata rata


bantuin yak, ane lagi sibuk soalnya besok ulangan fisika.

1 Jawaban

  • kita urutin dahulu angkanya dari terkecil-terbesar

    7 8 10 10 11 13 13 16 16

    a) jangkauan
    nilai terbesar - terkecil
    16-7 = 9

    b) median
    ini semuanya ada 9 (ganjil) jadi rumusnya
    (n+1) ÷ 2
    ( 9+1) ÷2
    10÷ 2 = 5 ( urutan ke 5)
    urutan ke 5 adalah 11
    jadi median = 11

    c) kuartil bawah
    kita penggal dari nilai tengah
    7 8 10 10
    semuanya ada 4 (genap) jadi
    D1 = n ÷2
    = 4 ÷2
    = 2 (urutan ke 2) =8
    D2 = D1+1
    =2 +1 = 3 ( urutan ke 3) = 10
    kuartil bawah =( D1 +D2) ÷2
    = (8+10) ÷ 2
    = 18 ÷ 2
    = 9

    Kuartil atas
    kita penggal dari nilai tengah
    13 13 16 16
    semuanya ada 4(genap) jadi
    D1= n÷2
    =4÷2
    =2 ( urutan ke 2) = 13
    D2 = D1 +1
    = 2+1 = 3 ( urutan ke 3) = 16
    Kuartil atas = (D1+D2)÷2
    = (13+16) ÷2
    =29 ÷2
    =14.5

    d) rata-rata
    >( 7+8+10+10+11+13+13+16+16) ÷2
    > 104 ÷ 2
    > 52

    follow akun saya dan jadikan jawaban terbaik yaaa

Pertanyaan Lainnya