Fisika

Pertanyaan

Sebuah besi mempunyai koefisien muai panjang 0,000012/°C, berarti besi tersebut mempunyai koefisien mulai luas sebesar?

2 Jawaban

  • β = 2α
    = 2 x 0.000012
    = 0.000024

    β = koef muai luas
    α = koef muai panjang
  • a = koef muai panjang
    b = koef muai luas
    c = koef muai volume

    b = 2a
    c = 3a

    jika koef muai panjang a = 0.000012, maka koef muai luasnya ialah b = 2.0.000012 = 0.000024/°C

Pertanyaan Lainnya