Matematika

Pertanyaan

bantu lagi TuT.
dalam toples terdapat 10 permen kiss, 6permen kopiko dan 8 permen hexos, jika diambil satu permen secara acak, dan pada pengambilan pertama terambil permen kiss. permen kiss yang terambil tidak dikembalikan. maka peluang terambil permen kiss untuk pengambilan kedua adalah??

2 Jawaban

  • jawabannya adalah
    9/24
  • Permen kiss = 10, Kopiko = 6 , hexos = 8
    Total permen = 10 + 6 + 8 = 24
    Karena permen kiss sudah diambil 1 maka sisi tinggal 9 permen kiss dan total permen = 23
    Jadi peluang terambil permen kiss pada pengambilan kedua = 9/23

Pertanyaan Lainnya