Persamaan 5x^4 + kx^3 = 2x - 3 mempunyai akar x = 1 , jumlah ketiga akar yang lain dari persamaan itu adalah ....
Matematika
Ntupp
Pertanyaan
Persamaan 5x^4 + kx^3 = 2x - 3 mempunyai akar x = 1 , jumlah ketiga akar yang lain dari persamaan itu adalah ....
1 Jawaban
-
1. Jawaban keruasriki
untuk x = 1
5(1^4) + k(1^3) = 2(1) - 3
5 + k = 2 - 3
k = 2 - 3 - 5
k = -6
jadi persamaannya
5x^4 - 6x^3 - 2x + 3 = 0
(x - 1)(5x^3 - x^2 - x -3) = 0
jumlah ketiga akar yg lain
sama dengan jumlah akar akar dari persamaan
5x^3 - x^2 - x - 3
x1 + x2 + x3 = -b/a = -(-1)/5 = 1/5
jd jwbnya 1/5