B. Indonesia

Pertanyaan

apa arti dari pantun berikut
berakit-rakit kehulu
berenang-renang ketepian
bersakit-sakit dahulu
bersenang-senang kemudian

2 Jawaban

  • pantun itu mengajarkan kita untuk tidak mudah menyerah karena untuk mendapatkan suatu hasil yang baik kita harus berusaha keras dan tdk pantang menyerah barulah kita mendapatkan hasil yg terbaik
  • jika kita ingin memperoleh hasil yang memuaskan maka kita harus berusaha terlebih dahulu setelah itu baru kita bisa menikmati hasil dari apa yang telah kita usahakan

Pertanyaan Lainnya