Apa tujuan penyusunan neraca saldo?
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban harukanopi
Tujuan penyusunan neraca saldo adalah untuk memastikan entri sistem dalam sistem pembukuan perusahaan secara matematis dan benar. Neraca saldo biasanya disiapkan langsung oleh pemegang buku untuk mencatat transaksi keuangan dan kemudian menyimpannya ke buku besar nominal atau buku besar pribadi.
Pembahasan
Neraca saldo adalah daftar yang berisi seluruh jenis nama akun beserta saldo total dari setiap akun yang disusun secara sistematis sesuai dengan kode akun yang bersumber dari buku besar perusahaan pada periode tertentu. Neraca saldo juga berupa worksheet pembukuan dimana saldo semua buku besar yang dikomplikasi kedalam kolom debit dan kredit. Manfaat dari penyusunan neraca saldo adalah sebagai berikut:
- Memudahkan melakukan pengecekan terhadap kebenaran buku besar yang telah dibuat.
- Penyusunan neraca saldo bermanfaat sebagai sumber pembuatan kertas kerja dan sebagai dasar penyususan laopran keuangan perusahaan.
Pelajari lebih lanjut
1.Materi tentang pengertian neraca saldo https://brainly.co.id/tugas/17533470
2.Materi tentang penyusunan siklus akutansi laporan keuangan https://brainly.co.id/tugas/22508151
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 12
Mapel: Ekonomi
Bab: 2. Konsep Persamaan Dasar Akutansi
Kode: 12.12.2
#Ayobelajar