Kimia

Pertanyaan

Penulisan lambang unsur kimia yg sekarang dipakai didasarkan pada lambang unsur usulan...

1 Jawaban

  • Saya akan menjawab dengan dua tipe jawaban:

     

    Jawaban pendek:

     

    Penulisan lambang unsur kimia yg sekarang dipakai didasarkan pada lambang unsur usulan Antoine Lavoisier

     

    Jawaban panjang:

     

    Sistem penulisan lambang unsur kimia seperti kita gunakan sekarang ini diusulkan oleh ilmuwan Perancis yang bernama Antoine Lavoisier.

     

    Lavoisier mengusulkan sistem ini dalam bukunya yang berjudul Traité Élémentaire de Chimie (diterbitkan tahum 1789).

     

    Sistem lambang ini disebut juga nomenklatur kimia.Sistem yang dikenalkan oleh Lavoisier ini sangat penting dalam sejarah kimia karena ini adalah sistem pertama yang mendefinisikan unsur atau elemen, yaitu sebagai zat kimia yang tidak bisa dibagi lagi menjadi unsur atau elemen lainya.

     

    Dalam bukunya ini Lavoisier mengusulkan 33 unsur kimia. Unsur ini adalah unsur kimia yang pada masa hidup Lavoisier sudah dikenal ilmuean, antara lain, oksigen, nitrogen, hidrogen, raksa, emas, dan sebagainya.

     

    Selain mengusulkan lambang unsur kimia dan menjelaskan tentang unsur secara ilmiah, buku yang ditulis Lavoisier ini juga pertama kali mengenalkan persamaan kimia.

     

    Setelah Lavoisier, banyak unsur baru ditemukan seiring dengan perkembangan ilmu dan teknologi. Umumnya unsur baru ini dinamai dan diberi lambang oleh penemunya.

     

    Saat ini bila ada unsur baru ditemukan, nama dan lambang tersebut ditentukan oleh badan internasional yang disebut International Union of Pure and Applied Chemistry atau disingkat IUPAC.

Pertanyaan Lainnya