luas sisi tegak prisma segitiga dengan panjang rusuk alas 12cm, 16cm, dan 20cm serta tinggi prisma 25cm adalah
Matematika
google149
Pertanyaan
luas sisi tegak prisma segitiga dengan panjang rusuk alas 12cm, 16cm, dan 20cm serta tinggi prisma 25cm adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban 18Navillera
luas sisi tegak prisma
= keliling alas * t prisma
= (12+16+20) * 25
= 48 * 25
= 1.200cm²