Matematika

Pertanyaan

nilai bhs. inggris= 40,50,60,80,100
frekuensi=20,x,70,10,10
dari tabel di atas nilai rata-rata ujian bhs.inggris adalah 60 maka nilai x adalah

1 Jawaban

  • mean= 60
    nilai. frekuensi
    40. 20
    50. x
    60. 70
    80. 10
    100. 10
    mean= (jumlah nilai x frekuensi)/jmlh frekuensi total
    60= (800+50x+4200+800+1000)/(110+x)
    60. (110+x) = (2300+50x)
    6600+60x = 6800+50x
    10x = 200
    x = 20
    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya