volume prisma yang berbentuk segitiga sama sisi dengan panjang sisi 6 cm dan tinggi 15 cm adalah
Matematika
saffrir
Pertanyaan
volume prisma yang berbentuk segitiga sama sisi dengan panjang sisi 6 cm dan tinggi 15 cm adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban reysandro
alas segitiga = 6 cm
Rumus luas "khusus" untuk segitiga sama sisi
= (alas²/4) √3
= (6²/4)√3
= (36/4) √3
= 9√3
Volume prisma
= L.alas × tinggi prisma
= 9√3 × 15
= 135√3 cm³
Semoga bermanfaat ^_^
Tandai sebagai jawaban terbaik ya :) -
2. Jawaban MuhammmadRizky
kita cari tinggi segitiganya dahulu, gunakan Phytagoras
t = √6² - 3²
= √36 - 9
= √27
= √9x3
= 3√3 cm
Luas alas
= 1/2 x a x t
= 1/2 x 6 x 3 √3
= 9√3 cm²
Volume
= luas alas x tinggi
= 9 √3 cm² x 15 cm
= 135 √3 cm³
Semoga Membantu dan Selamat Belajar ^_^