3 faktor yang mempengaruhi timbuh dan berkembangnya musik traditional
Seni
ayyie12
Pertanyaan
3 faktor yang mempengaruhi timbuh dan berkembangnya musik traditional
1 Jawaban
-
1. Jawaban neiyya051
1. Musik tradisional nusantara tumbuh dan berkembang di daerah setempat,sehingga bahasa yang digunakan juga berasal dari daerah tersebut.Oleh karena itu,orang dari darah lain kesulitan memahami isi syairnya.
2.Daerah lain merasa tidak memiliki musik nusantara,melainkan musik tersebut hanya dimiliki masyarakat daerah setempat.
3.Musik nusantara berkembang atau tumbuh seirama dengan konteks sosial budaya setempat.