SBMPTN

Pertanyaan

Ketika sel penjaga mengembang, pori stomata terbuka. Hal ini terjadi karena mikrofibril dinding sel penjaga tersusun secara
A. Radial
B. Vertikal
C. Horisontal
D. Transversal
E. Longitudinal

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya