Sejarah

Pertanyaan

Adanya hubungan antara jatuhnya malaka dan ramainya pelabuhan dibanten?

1 Jawaban

  • saat malaka jatuh ke tangan portugis, otomatis para pedagang urung menjadikan malaka sebagai pusat perdagangan, karena pajak yg cukup mahal yg di tetapkan portugis serta kurang aman. akhirnya, jalur perdagangan dipindah ke samudera hindia. Aceh dan Banten mendapat untung. Kenapa? karean aceh dan banten dianggal tepat dijadikan pusat perdagangan karena letaknya cukup strategis. kenapa banten? karena banten adalah penghubung antara wilayah asia bagian barat dengan asia bagian timur melalui jalur barat sumatera serta selat sunda

Pertanyaan Lainnya