Fisika

Pertanyaan

mobil yang berada sejauh 3,96m didepan kaca spion yang berjari jari 8cm.bayangannya akan tampak berukuran sebesar

1 Jawaban

  • ______________
    Diketahui :
    Kaca spion = cermin cembung (negatif)
    Jari-jari cermin, R = - 8 cm ==> f = - R/2 = - 8/2 = - 4 cm

    Jarak benda mobil,
    S = 3,96 m = 396 cm

    Tanya :
    Ukuran bayangan, S' = ___?

    Jawab :
    1/S + 1/s' = 1/f

    1/396 + 1/S' = 1/(-4)

    1/s' = - 1/4 - 1/396

    1/s' = - 99/396 - 1/396

    1/s' = - 100/396

    S' = - 396/100

    S' = - 3,96 cm

    (Tanda minus artinya bayangan maya dan jatuh di belakang cermin)

    Ukuran Perbesaran :
    M = - s' / S

    M = - (-3,96) / 396

    M = + 0,01 kali (diperkecil, Tanda positif artinya bayangan Tegak)

    ____________________
    )|(

    FZA

Pertanyaan Lainnya