Matematika

Pertanyaan

Perusahaan Jihan Ayu Aqilah memproduksi aksesoris rambut anak-anak dengan biaya Rp. 2000,- per unit . Biaya tetap yang dikeluarkan Rp. 10.000.000,-. Jika aksesoris rambut akan dijual seharga Rp. 6000,- per unit, maka banyak mainan yang harus dijual agar perusahaan untung Rp. 15.000.000,- adalah

1 Jawaban

  • Banyak aksesoris = x
    Biaya : B(x) = 2000x + 10.000.000
    Harga jual : H(x) = 6000x
    Untung :
    U(x) = H(x)-B(x) =
    U(x) = 6000x-(2000x+10.000.000)
    U(x) = 4000x-10.000.000
    agar memperoleh U(x) = 15.000.000, maka :
    15.000.000 = 4000x-10.000.000
    25.000.000 = 4000x
    6250 = x

    Jadi, perusahaan harus membuat 6250 aksesoris agar memperoleh untung tsb.

Pertanyaan Lainnya