Diketahui kubus ABCD. EFGH dengan rusuk 12 cm. Panjang proyeksi DE pada bidang BDHF adalah..Pliss bantuin
Matematika
HappyChantika21
Pertanyaan
Diketahui kubus ABCD. EFGH dengan rusuk 12 cm. Panjang proyeksi DE pada bidang BDHF adalah..Pliss bantuin
2 Jawaban
-
1. Jawaban MazQun
mencari diagonal sisi
1/2 x 12√2
6√2 cm
panjang DE
= √12² + (6√2)²
= √144 + 72
= √216
= 6√6 cm -
2. Jawaban ayaalifia
Saya Coba Bantu Jawab Kak ^_^
> Cara 1
= Mencari Diagonal Diagnal Sisi Kubus
Yaitu :
*- 1/2 . 12√2
*- 6√2
> Cara 2
= Mencari Panjang DE
Yaitu :
*- [ √12² + (6√2)² ]
*- [ √12 × √12 ] + [ 6√2 × 6√2 ]
*- [ √144 + √72 ]
*- [ √216 ]
*- [ 6√6 Cm ]
Jadi, Panjang DE => 6√6 Cm :3
Nb : Mohon Maaf Apabila Ada Kesalahan :)