Diketahui suatu sudut Besar penyikunya 15 derajat lebih besar dari 4 kali sudut tersebut jika sudut tersebut adalah derajat Tentukan besar dan penyikunya
Matematika
renataaa
Pertanyaan
Diketahui suatu sudut Besar penyikunya 15 derajat lebih besar dari 4 kali sudut tersebut jika sudut tersebut adalah derajat Tentukan besar dan penyikunya
1 Jawaban
-
1. Jawaban dewa251202
Bab Garis dan Sudut
Misalkan nama sudutnya adalah x
90 - x = 4x + 15
90 - 15 = 4x + x
5x = 75
x = 15°
Besar penyiku
= 90 - x
= 90 - 15
= 75°